Rincian Formasi CPNS Daerah 2014 kabupaten Halmahera Tengah

Rincian Formasi CPNS Daerah 2014 kabupaten Halmahera Tengah
sumber gambar : http://www.haltengkab.go.id/
RINCIAN FORMASI CPNS DAERAH 2014

Sesuai dengan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia/MenpanRB Tahun 2014 tentang Tambahan Alokasi Formasi Dan Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2014 dan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Tahun 2014 Tentang Formasi Pegawai Negeri Sipil Daerah untuk Kabupaten Halmahera Tengah Tahun Anggaran 2014, maka Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah akan menerima Calon Pegawai Negeri Sipil Daerah (CPNSD) sebanyak 200 (dua ratus) orang, yang terdiri dari tenaga kesehatan / medis dan sedangkan tenaga teknis , dengan syarat dan rincian sebagai berikut :


NAMA
JABATAN
KUALIFIKASI
PENDIDIKAN
JUMLAH
ALOKASI

RENCANA PENEMPATAN

 Jumlah
200


TENAGA PENDIDIK

57


Guru TK Pertama
S1 PGTK
1
1
TK Sosowomo
Guru Bahasa Inggris Pertama
S1 Pendidikan Bahasa Inggris
5
1
SMP N 2 Halmahera Tengah



1
SMP N 9 Halmahera Tengah



1
SMK N 1 Halmahera Tengah



1
SMK N 2 Halmahera Tengah



1
SMA N 4 Halmahera Tengah
Guru Sejarah Pertama
S1 Pendidikan Sejarah / S1 Sejarah
9
1
SMP N 4 Halmahera Tengah



1
SMP N 24 Halmahera Tengah



1
SMP N Satap Gemaf



1
SMP N Satap Dotte



1
SMA N 7 Halmahera Tengah



1
SMA N 2 Halmahera Tengah



1
SMA N 6 Halmahera Tengah



1
SMK N 3 Halmahera Tengah



1
SMK N 1 Halmahera Tengah
Guru Penjasorkes Pertama
S1 Penjaskes
7
1
SMP N 16 Halmahera Tengah



1
SMP N 13 Halmahera Tengah



1
SMA N 2 Halmahera Tengah



1
SMA N 7 Halmahera Tengah



1
SMK N 2 Halmahera Tengah



1
SMK N 4 Halmahera Tengah



1
SMK N 5 Halmahera Tengah
Guru Fisika Pertama
S1 Pendidikan Fisika / S1 Fisika
4
1
SMP N 17 Halmahera Tengah



1
SMP N 15 Halmahera Tengah



1
SMA N 2 Halmahera Tengah



1
SMA N 6 Halmahera Tengah
Guru Matematika Pertama
S1 Pendidikan Matematika / S1 Matematika
5
1
SMP N 23 Halmahera Tengah



1
SMA N 6 Halmahera Tengah



1
SMA N 6 Halmahera Tengah



1
SMK N 5 Halmahera Tengah



1
SMK N 8 Halmahera Tengah
Guru Bahasa Indonesia Pertama
S1 Pendidikan Bahasa Indonesia /
5
1
SMP N Satap Dotte

S1 Bahasa Indonesia

1
SMP N 17 Halmahera Tengah



1
SMA N 9 Halmahera Tengah



1
SMK N 2 Halmahera Tengah



1
SMK N 8 Halmahera Tengah
Guru Biologi Pertama
S1 Pendidikan Biologi / S1 Biologi
3
1
SMP N 16 Halmahera Tengah



1
SMA N 10 Halmahera Tengah



1
SMK N 8 Halmahera Tengah
Guru Geografi Pertama
S1 Pendidikan Geografi / S1 Geografi
7
1
SMP N 1 Halmahera Tengah



1
SMP N 16 Halmahera Tengah



1
SMP N 3 Halmahera Tengah



1
SMA N 1 Halmahera Tengah



1
SMA N 8 Halmahera Tengah



1
SMK N 6 Halmahera Tengah



1
SMK N 7 Halmahera Tengah
Guru Ekonomi Pertama
S1 Pendidikan Ekonomi / S1 Ekonomi
2
1
SMA N 4 Halmahera Tengah



1
SMK N 5 Halmahera Tengah
Guru Agama Islam Pertama
S1 Pendidikan Agama Islam
2
1
SMA N 9 Halmahera Tengah



1
SMK N 7 Halmahera Tengah
Guru Kimia Pertama
S1 Pendidikan Kimia / S1 Kimia
4
1
SMA N 10 Halmahera Tengah



1
SMA N 3 Halmahera Tengah



1
SMK N 8 Halmahera Tengah



1
SMK N 2 Halmahera Tengah
Guru Fisika Pertama
S1 Pendidikan Fisika / S1 Fisika
2
1
SMK N 6 Halmahera Tengah



1
SMK N 2 Halmahera Tengah
Guru Agama Kristen Pertama
S1 Pendidikan Agama Kristen
1
1
SMK N 8 Halmahera Tengah
TENAGA KESEHATAN

88


Dokter Umum Pertama
Dokter Umum
2
1
Puskesmas Pulau Gebe



1
Puskesmas Tepeleo





Apoteker Pertama
Apoteker
4
1
Puskesmas Messa



1
RSUD Weda



1
Puskesmas Damuli



1
Puskesmas Weda Timur
Asisten Apoteker Pelaksana
D3 Farmasi
1
1
Puskesmas Patani Timur
Penyuluh Kesehatan Masyarakat Pertama
S1 Kesehatan Masyarakat
8
2
Dinas Kesehatan



2
Puskesmas Damuli



1
Puskesmas Banemo



2
Puskesmas Messa



1
Puskesmas Pulau Gebe
Penyuluh Kesehatan Masyarakat Pelaksana
D.III Kesehatan Masyarakat
1
1
Dinas Kesehatan
Perawat Pertama
S1 Keperawatan + NERS
3
1
RSUD Weda



1
Puskesmas Messa



1
Puskesmas Pulau Gebe
Perawat Pelaksana
D.III Keperawatan
40
5
Puskesmas Damuli



5
Puskesmas Messa



3
Puskesmas Pulau Gebe



3
Puskesmas Banemo



3
Puskesmas Tepeleo



3
Puskesmas Lelilef



3
Puskesmas Sagea



2
RSUD Weda



4
Puskesmas Kobe



3
Puskesmas Patani



3
Puskesmas Weda Selatan



3
Puskesmas Weda
Bidan Pelaksana
D.III Kebidanan
20
3
Puskesmas Damuli



3
Puskesmas Messa



3
Puskesmas Pulau Gebe



3
Puskesmas Banemo



3
Puskesmas Sagea



1
Pustu Yoi



1
Puskesmas Patani



1
Puskesmas Weda



1
Pustu Goeng



1
Pustu Fritu
Nutrisionis Pertama
S1 GIZI
2
1
Puskesmas Weda



1
Puskesmas Pulau Gebe
Nutrisionis Pelaksana
D.III GIZI
2
1
Puskesmas Damuli



1
Puskesmas Messa
Radiografer Pelaksana
D.III Radiologi
1
1
RSUD Weda
Pranata Laboratorium Kesehatan Pertama
D.IV / S1 Analis Laboratorium dan
2
2
RSUD Weda

Kesehatan



Pranata Laboratorium Kesehatan Pelaksana
D.III Analis Kesehatan
2
1
Puekesmas Damuli



1
Puskesmas Weda Timur
TENAGA TEKNIS

55


Analis Kebijakan Pertama
S2 Magister Manajemen Sumber Daya
1
1
BAPPEDA

Manusia




S2 Magister Teknik Perencanaan (urban dan
1
1
Dinas Pekerjaan Umum

realestate development)



Analis Pertambangan
S1 Pertambangan / S1 Geologi
6
4
Dinas Pertambangan dan Energi



2
Badan Penanggulangan Bencana Daerah

S1 Teknik Mesin
1
1
Dinas Pertambangan dan Energi
Teknik Jalan dan Jembatan Pertama
S1 Teknik Sipil
3
2
Dinas Pekerjaan Umum



1
BAPPEDA
Analis Pendapatan Daerah
S1 Ekonomi
10
2
Bagian Ekonomi dan Pembangunan



1
Kantor Camat Pulau Gebe



1
Kantor Camat Patani Timur



1
Kantor Camat Weda Timur



1
Kantor Perpustakaan, Kearsipan dan SKB



1
Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik



1
Bagian Organisasi



1
Dinas Pendapatan dan Pelayanan Perizinan Terpadu



1
Dinas Perindagkop, UKM dan Penanaman Modal
Penyuluh Pertanian Pertama
S1 Pertanian
2
2
Badan Ketahanan Pangan dan Pelaksana Penyuluhan
Penyuluh Kehutanan Pertama
S1 Kehutanan
3
3
Dinas Kehutanan
Penyuluh Perikanan Pertama
S1 Perikanan
2
2
Dinas Kelautan dan Perikanan
Teknik tata bangunan dan
S1 Teknik Arsistek
4
3
Dinas Pekerjaan Umum
perumahan Pertama


1
BAPPEDA
Perancang Peraturan Perundang-
S1 Hukum
3
2
Bagian Hukum dan HAM Setda Halmahera Tengah
undangan Pertama


1
Sekretariat DPRD
Pranata Komputer Pelaksana
D.III Komputer
4
1
Badan Kepegawaian Daerah



1
Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah



1
Badan Penanggulangan Bencana Daerah



1
Dinas Pendapatan dan Pelayanan Perizinan Terpadu
Inspektur Ketenagalistrikan Pertama
S1 Teknik Elektro
1
1
Dinas Pertambangan dan Energi

S1 Teknik Arus Lemah
1
1
Dinas Pertambangan dan Energi
Auditor Pelaksana
D.III Akuntansi
3
1
Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah



2
Dinas Pendapatan dan Pelayanan Perizinan Terpadu
Pemeriksa Pertama
S1 Akuntansi
1
1
Inspektorat
Pranata Komputer Pertama
S1 Informatika / S1 Komputer
4
2
Bagian Organisasi



1
Dinas Perindagkop, UKM & Penanaman Modal



1
Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil
Perencana Pertama
S1 Ekonomi / Akuntansi / Manajemen /
2
1
Dinas Pendapatan dan Pelayanan Perizinan Terpadu

Pembangunan

1
Sekretariat DPRD
Pekerja Sosial Pertama
S1 Kesejahteraan Sosial / Sosiologi /
3
2
Kantor Camat Patani Timur

Pemerintahan / Sosiatri

1
Kantor Camat Weda

A. Persyaratan Pendaftaran Khusus:
  • 1. Pendaftaran secara online dimulai tanggal 22 September 2014 s/d 06 Oktober 2014 jam 15.30 WIT
  • 2. Berdomisili:
    a. Untuk Tenaga Guru dengan jabatan: Guru Fisika Pertama (S-1 Pendidikan Fisika/S-1 Fisika), Guru Sejarah Pertama (S-1 Pendidikan Sejarah/S1 Sejarah), Guru Bahasa Inggris Pertama (S-1 Pendidikan Bahasa Inggris), Guru Bahasa Indonesia Pertama (S-1 Pendidikan Bahasa Indonesia/S-1 Bahasa Indonesia), Guru Biologi Pertama (S-1 Pendidikan Biologi/S-1 Biologi) dan
    Guru Geografi Pertama (S-1 Pendidikan Geografi/S-1 Geografi) diprioritaskan pelamar yang memiliki KTP dengan alamat domisili Kabupaten Halmahera Tengah (KTP Kabupaten Halmahera Tengah).
    b. Untuk Tenaga Kesehatan dengan Jabatan: Perawat Pertama (S-1 Keperawatan+NERS), Perawat Pelaksana (D.III Keperawatan), Penyuluh Kesehatan Masyarakat Pertama (S-1 Kesehatan Masyarakat), dan Bidan
    Pelaksana (D.III Kebidanan) diprioritaskan pelamar yang memiliki KTP dengan alamat domisili Kabupaten Halmahera Tengah (KTP Kabupaten Halmahera Tengah)
    c. Untuk Tenaga Teknis dengan jabatan: Teknik Jalan dan Jembatan Pertama (S-1 Teknik Sipil), Teknik tata bangunan dan perumahan pertama (S-1 Teknik Arsistek), Penyuluh Perikanan Pertama (S-1 Perikanan), Analis Pertambangan(S-1 Pertambangan/S1 Geologi), Pekerja Sosial Pertama (S-1 Kesejahteraan
    Sosial/Sosiologi/Pemerintahan/Sosiatri), Perencana Pertama (S-1 Ekonomi/Akuntansi/Manajemen/Pembangunan), dan Pranata Komputer Pelaksana (D.III Komputer) diprioritaskan pelamar yang memiliki KTP dengan alamat domisili Kabupaten Halmahera Tengah (KTP Kabupaten Halmahera Tengah)
  • 3. Bersedia ditempatkan dalam wilayah Kabupaten Halmahera Tengah dan tidak mengajukan Permohonan pindah keluar wilayah Kabupaten Halmahera Tengah sebelum masa kerja aktif 15 (Lima Belas) tahun terhitung mulai tanggal diangkat sebagai CPNS.
  • 4. Bersedia membayar denda sebesar Rp. 50.000.000,- (lima puluh juta rupiah) apabila mengundurkan diri setelah diusulkan penetapan NIP CPNS.
  • 5. Pendaftaran/registrasi ulang dimulai tanggal 23 September 2014 s/d 07 Oktober 2014, setiap hari kerja mulai jam 08.00 S/d 15.30 WIT
  • 6. Pada saat registrasi ulang, harus membawa tanda bukti pendaftaran online dengan melampirkan seluruh dokumen lamaran yang diantar langsung ke Badan Kepegawaian Daerah Kab. Halmahera Tengah dengan alamat: Jln. Bukit Loiteglas Nomor 1 Weda Kab. Halmahera Tengah Propinsi Maluku Utara.
B. Persyaratan Administratif:
Membuat Permohonan untuk dapat mengikuti seleksi CPNSD yang ditulis diatas kertas HVS putih 1 (satu) lembar bermaterai Rp.6000 dan ditujukan kepada Bupati Halmahera Tengah Cq. Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Halmahera Tengah, dengan melampirkan dokumen lamaran:
  • a. Copy Ijazah yang dilegalisir basah oleh Pejabat yang berwenang 2(dua) rangkap. Khusus untuk formasi kualifikasi pendidikan profesi, Guru dan Dokter umum termasuk foto copy ijazah S.1/Profesi/Akta Mengajar yang telah dilegalisir basah oleh pejabat yang berwenang serta membawa aslinya pada saat registrasi ulang;
  • b. Copy Transkip Nilai Akhir (kumulatif) yang dilegalisir basah oleh pejabat yang berwenang 2(dua) rangkap. Khusus untuk formasi kualifikasi pendidikan profesi, Guru dan Dokter umum termasuk foto copy transkip Nilai S.1/Profesi/Akta Mengajar yang telah dilegalisir basah oleh pejabat yang berwenang serta membawa aslinya pada saat registrasi ulang;
  • c. Pas Foto ukuran 3x4 cm (hitam putih) 2(dua) lembar.
  • d. Copy kartu tanda penduduk yang masih berlaku 2(dua) lembar
  • e.Mengisi Formulir biodata. Peserta yang tidak mengisi dan mengembalikan biodata dianggap tidak ikut mendaftar.
  • f. Surat Pernyataan Bermaterai Rp.6000 yang sudah diisi
  • g. Berkas diisi dalam stofmap warna merah untuk Tenaga Guru, Warna Kuning Untuk Tenaga Kesehatan dan Warna Biru untuk Tenaga Teknis Lain. Semua berkas yang sudah masuk menjadi milik Panitia.
C. Persyaratan Lain:
  • 1.Verifikasi berkas lamaran lengkap dimulai tanggal 23 September 2014 s/d 07 Oktober 2014, setiap hari kerja mulai jam 08.00 s/d 15.30 WIT;
  • 2. Peserta yang tidak memenuhi persyaratan administrasi/ tidak lulus verifikasi berkas akan diumumkan melalui media Cetak dan Elektronik;
  • 3. Sistem pelaksanaan ujian/tes menggunakan Computer Assisted Test (CAT), dan akan dilakukan di Aula Kantor Bupati Halmahera Tengah Jln. Bukit Loiteglas Nomor 1 Weda Kab. Halmahera Tengah Propinsi Maluku Utara mulai tanggal 29 Oktober 2014;
  • 4. Sejak proses pemasukan lamaran hingga pengumuman hasil tes, tidak dipungut biaya apapun. Apabila ada pihak/oknum yang menawarkan jasa dengan menjanjikan kelulusan dan dapat diterima sebagai CPNSD dengan meminta imbalan tertentu, maka perbuatan tersebut adalah penipuan.
  • 5. Calon pelamar dan atau peserta agar terus mengikuti informasi terkait proses seleksi CPNS di media cetak/online khususnya website/portal resmi Kemenpan RB dan Badan Kepegawaian Negara.
  • 6. Hal – hal lain yang belum jelas dapat ditanyakan langsung pada Panitia Seleksi / Penerimaan CPNSD Kabupaten Halmahera Tengah.
sumber : https://panselnas.menpan.go.id/index.php/13-formasi/daerah/provinsi/kabkota/581-kab-halmahera-tengah