Rincian Formasi CPNS 2014 Kementerian Perdagangan (Kemendag)

Rincian Formasi CPNS 2014 Kementerian Perdagangan (Kemendag)
sumber gambar : finance.detik.com
RINCIAN PENGADAAN CPNS 2014
KEMENTERIAN PERDAGANGAN
TAHUN ANGGARAN 2014

Kementrian perdagangan di Indonesia, sebelumnya menggunakan nama Departemen Perindustrian dan Perdagangan. Namun terjadi pemisahan antara perdagangan dan perindustrian pada tahun 2004 silam, sehingga wewenang dan tugas yang diemban menjadi terpisah dan bediri masing-masing. Mulai saat itu, institusi tersebut menjadi Kementerian Perdagangan sampai saat ini. Dalam Kementrian Perdagangan, terdapat empat Direktorat Jendral, yakni Direktorat Jendral Perdagangan Luar Negeri, Direktorat Jendral Dalam Negeri, Direktorat Jendral Pengembangan Ekspor Nasional dan Direktorat Jendral Kerjasama Perdagangan Internasional. Semua Direktorat Jendral tersebut, mempunyai kewajiban dalam melakukan pengaturan masalah yang sesuai denga fungsi mereka masing-masing. Dan dalam melaksanakan tugasnya, mereka akan saling berkoordinasi supaya tidak membuat kebijakan yang saling berbenturan.  Sehingga kedepannya kebijakan yang telah dibuat bisa selaras dan tujuan yang diharapkan dapat tercapai. sumber : wikipedia

Persyaratan Umum Lowongan CPNS Kemendag:
  • WNI (Warga Negara Indonesia)
  • Bertakwa pada Tuhan Yang Maha Esa
  • Mempunyai ntegritas yang pada Negara Kesatuan Republik Indonesia
  • Minimal berusia 18 tahun per tanggal 31 Januari 2014
  • Maksimal berusia 35 tahun per tanggal 31 Januari 2014
  • Bukan merupakan Calon Anggota / Anggota TNI / POLRI, CPNS / PNS
  • Bukan merupakan pengurus atau anggota partai politik
  • Belum pernah diberhentikan dengan hormat atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS / TNI/POLRI atau
  • diberhentikan dengan tidak hormat sebagai seorang pegawai swasta.
  • Tidak pernah dihukum penjara / kurungan berdasarkan putusan pengadilan
  • Bersedia untuk ditempatkan di seluruh unit kerja pada lingkungan Kemendag (Kementerian Perdagangan)
  • Memenuhi jenjang pendidikan dan kualifikasi pendidikan yang telah ditetapkan
TAHAPAN SELEKSI
Seleksi akan dilaksanakan di Jakarta dengan sistem gugur dan bagi peserta yang dinyatakan lulus setiap tahap seleksi, akan diberitahukan melalui telepon atau diumumkan melalui website Kementerian Perdagangan RI untuk mengikuti tahap seleksi selanjutnya.
Adapun tahapan seleksi sebagai berikut:
  • a. Tahap I, Seleksi Administrasi.
  • b. Tahap II, Tes Kompetensi Dasar (TKD) sistem CAT
  • c. Tahap III, Tes Kompetensi Bidang (TKB), jadwal akan diberitahukan kemudian.
Pendaftaran Pelamar.