Instansi Terbanyak Dalam Penerimaan CPNS 2014

sumber gambar : id.wikipedia.org
Selamat pagi untuk temen-temen pembaca blog Infocpns, pagi ini admin akan membuatkan daftar instansi kementerian yang mendapatkan alokasi formasi CPNS 2014 terbanyak dan sedikit,  dari alokasi formasi CPNS Kementerian di seluruh Negera Kesatuan republik Indonessia (NKRI) jumlah formasi yang disetujui oleh Kemenpan-RB ada sebanyak 18.253 itu tersebar ke dalam 27 Kementerian, adapun beberapa Kementerian yang tidak melakukan Pengadaan CPNS Tahun 2014 ini diantaranya Kementerian Pertahanan dan Kementerian  Koperasi dan UKM. Kegiatan Pengadaan CPNS Tahun ini akan menggunakan sistem CAT, dengan sistem ini diharapkan akan tercipta keterbukaan, kejujuran, efektif dan efisien karena setelah Calon Pegawa Negeri Sipil Tes akan Keluar Hasilnya, dan dengan sistem ini akan menumbuhkan kepercayaan masyarakat luas terhadap perekrutan yang jujur dan adil.




1. Kementerian Keuangan mendapatkan alokasi sebanyak 5.100
2. Kementerian Pendidikan dan kebudayaan mendapatkan alokasi sebanyak 4.250
3. Kementerian Dalam Negeri mendapatkan alokasi sebanyak 1.500
4. Kementerian Hukum dan HAM mendapatkan alokasi sebanyak 1.000
5. kementerian Perhubungan  mendapatkan alokasi sebanyak 850
5 Kementerian yang mendapatkan alokasi tersedikit tahun ini :
1.  Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal mendapatkan Alokasi  20 Orang
2. Kementerian  Pemberdayaan Perempuan & Perlindungan anak alokasi 26 Orang
3. Kementerian BUMN mendapatkan alokasi sebanyak 30 Orang
4. Kementerian Bappenas mendapatkan alokasi sebanyak 38 Orang
5. kementerian Perumahan Rakyat  mendapatkan alokasi sebanyak 44 Orang
..................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................

........................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................
"Pelaksanaan tes tidak serentak lagi, tapi setiap hari dilaksanakan. Direncanakan tesnya berlangsung sekitar dua bulan," ini merupakan kabar yang mungkin bisa memberi manfaat untuk kita semua. dan dengan adanya informasi ini kita bisa mempersiapkan diri dan berlatih soal CAT CPNS jauh-jauh hari.

........................................................................................................................................................
 .......................................................................................................................................................